Cara Daftar Online SMP, SMA, SMK Wilayah Makassar

Advertisement
Cara Daftar Online SMP, SMA, SMK Wilayah Makassar -  Pada kesempatan ini Mutiara Putih akan share artikel tentang Cara Daftar Online Untuk SMP, SMA, Dan SMK di wilayah Makassar. Pendaftaran Siswa Baru (PSB) di Kota Makassar sudah dilakukan secara online mulai tahun ini, sperti dilansir dari JPNN. Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kota Makassar akhirnya mengumumkan website yang akan dipakai untuk pendaftaran penerimaan peserta didik baru (PPDB) online.



Pendaftaran Online untuk jenjang SMA & SMK telah dapat dilakukan oleh seluruh Calon Peserta Didik Baru (CPDB) pada jalur Inklusi, Keluarga Pra Sejahtera (KPS) dan Domisili. Pendaftaran dilakukan dengan cara datang ke salah satu sekolah yang dituju untuk melakukan Pendaftaran hingga menerima tanda bukti Pendaftaran.



Jalur Inklusi, Keluarga Pra Sejahtera (KPS) dan Domisli hanya dapat diikuti oleh CPDB dengan lulusan asal sekolah dalam Kota Makassar. CPDB pada jalur Domisili akan mendapatkan nilai tambah jika berada pada kewilayahan yang sama dengan sekolah yang dituju.

CPDB jalur Inklusi, Keluarga Pra Sejahtera (KPS) dan Domisli

  •     Datang ke sekolah yang akan dipilih
  •     CPDB mengikuti prosedur pelaksanaan pendaftaran
  •     CPDB menerima tanda bukti Pendaftaran
  •     Proses pendaftaran pada jalur Inklusi, Keluarga Pra Sejahtera (KPS) dan Domisli selesai
Cara - Cara mendaftar Online dengan mudah silahkan anda kunjungi DISINI 

Dan silahkan anda pilih di sekolah mana anda ingin mendaftar,,, :) :) :) Dan Ingat Pendaftaran PPDB akan dibuka pada awal bulan Juli 2014.
Demikian artikel tentang Cara Mendaftar Mnline SMP, SMA, SMK di Wilayah Makassar, semoga dapat bermanfaat bagi kita semua,, (Mp)

Advertisement