Bali Dan Seni Rupanya - Seni rupa bali tradisional merupakan wajah seni rupa Indonesia yang khas dan perkembangannya sangat mantap .namun demikian,sejak kehadiran bonek dan terbentuknya pita maha,seni rupa di bali tak lepas dari upaya-upaya pengembangan bentuk seni rupa modern.budaya tradisional bali yang telah bertahan selama berabad-abad ,terimbas juga oleh perkembangan budaya rupa modern.meskipun demikian para pelukis legendaries bali seperti cokot dan lempad tetap merupakan inspirasi yang tak henti-henti bagi perkembangan seni rupa modern di bali.[rm]